Jumat, 19 Oktober 2012

Langkah-langkah Membuat Gambar Vektor Sederhana Dengan Corel Draw X3

Assalauallaikum......


Pada kesempatan kali ini saya akan sharing tutorial/ cara membuat gambar vektor sederhana dengan menggunakan aplikasi corel draw, disini saya akan menjelaskan tutorial dengan menggunakan aplikasi corel draw dengan versi X3.

Oke langsung saja kita mulai.
  • Pertama buka dulu aplikaasi corel draw X3. jika belum punya silahkan download terlebih dahulu.

  • Kedua, buatkah objek gambar 'elips/lingkaran' karena kali ini kita akan membuat sebuah gambar jeruk.

  • Setelah itu klik tombol fountain fill pada fill tool untuk memberikan warna pada objek yang telah kita gambar tadi.

  • Akan muncul jendela fountain fill.
  • Sesuaikan dengan warna yang anda inginkan.
  • Objek akan otomatis terwarnai jika sebelum melakukan pengaturan warna objek di klik terlebih dahulu.
  • Objek sudah menyerupai gambar jeruk, langkah selajutnya tinggal membuat batang dan daunya saja.


Mudah bukan,,,,,,???

Nah sekarang tuliskan pendapat teman-teman tentang postingan kali ini, apakah ada yang kurang lengkap ataupun kurang dimengerti.
tetapi saya mohon jangan membuat spam, poskan komentar dengan bahasa yang baik dan benar, karena saya yakin di sekolah pasti teman-teman diajarkan etika sopan santu.


Sebelumnya saya berterima kasih atas kunjunganya ke blog ini, semoga bermanfaat dan jika ada kesalahan tolong dimaklumi.

wasalam..................